-->

Konjekture Goldbach yang kedua

  

Konjekture Goldbach yang kedua mengatakan bahwa :


“Setiap bilangan ganjil yang lebih besar dari 5 dapat dituliskan sebagai penjumlahan tiga bilangan prima”


  


Konjekture ini dikemukakan oleh Goldbach. Yang sebelumnya telah mengeluarkan pernyataan/konjekture yang pertama yaitu setiap bilangan genap yang lebih besar dari 2 dapat dituliskan sebagai penjumlahan dua bilangan prima.

Hadiah yang sangat besar diberikan kepada orang yang bisa memecahkan konjekture Goldbach ini. Tertarik untuk membuktikannya, silahkan saja...

  

Ini adalah beberapa bilangan ganjil yang pertama yang lebih besar dari 5 yang dituliskan sebagai penjumlahan tiga bialngan prima.

  

7 = 2 + 2 + 3

9 = 2 + 2 + 5 = 3 + 3 + 3

11 = 2 + 2 + 7 = 3 + 3 + 5

13 = 3 + 5 + 5 = 3 + 3 + 7

15 = 3 + 5 + 7

17 = 13 + 2 + 2 = 5 + 5 + 7

19 = 13 + 3 + 3 = 5 + 7 + 7

21 = 7 + 7 + 7 = 17 + 2 + 2

23 = 13 + 7 + 3

25 = 13 + 7 + 5

27 = 13 + 7 + 7

29 = 23 + 3 + 3

31 = 23 + 3 + 5

...

  

Cobalah untuk membuktikannya. Siapa yang tertarik untuk membuktikannya. Silahkan...

Mungkin nantinya bisa juga ditemukan satu angka ganjil yang tidak bisa dinyatakan sebagai jumlah 3 bilangan prima. Kita belum tahu karena hal ini masih merupakan suatu konjekture.

  

Tulisan Terbaru :
[archives limit=7]

  

0 Response to "Konjekture Goldbach yang kedua"

Posting Komentar

Harap komentar yang bijak!!!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel