Angka pada hasilnya sama (hampir sama)
Suatu bilangan yang kelihatannya tidak mempunyai suatu keunikan apa-apa. Tetapi, jika bilangan tersebut kita kalikan dengan 4, maka akan menghasilkan bilangan 410256. Hubungan antara bilangan yang dikalikan dengan hasil perkaliannya mempunyai suatu yang unik.
Unik bukan.
Ada lagi bilangan yang unik juga, jika dikalikan dengan 6, hasil perkaliannya juga hampir sama dengan bilangan yang dikalikan (angka-angkanya).
1016949152542372881355932203389830508474576271186440677966
Coba sekarang bilangan tersebut kita kalikan dengan 6. Maka akan didapatkan sebagai berikut :
1016949152542372881355932203389830508474576271186440677966
= 610694915254237288135593220338983050847457627118644067796
Perhatikan angka-angkanya. Unik kan.
Bilangan berikut lebih unik lagi. 526315789473684210. Coba kita kalikan dengan angka 1 sampai 9. Apakah hasilnya?
Silahkan lanjutkan sendiri ya… capek…
Bilangan selanjutnya yaitu :
13 adalah angka sial bagi beberapa orang. Angka sial di matematika ini sangat unik. Bisa seperti itu. Satu bidagi angka sial.
Di sinilah uniknya.
Angka sial. Matematika.
Untuk bilangan berikut ini, yaitu 142857.
Kalikan dengan bilangan 2 sampai 6. Hasilnya seperti di bawah ini :
0 Response to "Angka pada hasilnya sama (hampir sama)"
Posting Komentar
Harap komentar yang bijak!!!